Info Sekolah
Senin, 27 Mar 2023
  • Selamat Datang di Website MAN Kota Singkawang Kalimantan Barat
17 November 2022

TUMPAHAN SALOK HUT KE-77 PGRI DAN HGN TAHUN 2022

Kamis, 17 November 2022 Kategori : Berita

Singkawang-Dalam rangka meriahkan HUT ke-77 PGRI dan HGN tahun 2022, Pengurus PGRI Kota Singkawang menyelenggarakan acara keakraban GTK yang ada di kota Singkawang yang diramu dalam bingkai “Tumpahan Salok”. Kegiatan ini dilaksanakan hari kamis tanggal 17 Nopember 2022 yang dipusatkan di Pantai Pak Lotay Singkawang Selatan.

Seluruh GTK baik tingkat RA/TK, MI/SD sampai dengan MA/SMA diminta untuk berpartisifasi mengikuti kegiatan, tidak ketinggalan Seluruh GTK MAN KOTA Singkawang di kerahkan untuk mengikuti seluruh rangkaian kegiatan tumpahan salok tersebut. Untuk mendukung suksesnya kegiatan ini seluruh siswa baik sekolah dilingkungan Kementerian Pendidikan maupun Siswa Madrasah dilingkungan Kementerian agama diliburkan dan diarahkan untuk belajar secara daring di rumah masing-masing.

Kegiatan dimulai dari senam bersama di pantai dengan tiupan angin laut yang sejuk, dilanjutkan Upacara Pembukaan, dan dirangkai dengan lomba permainan tradisional salah satunya tarik tambang yang diikutiĀ  GTK dari perwakilan masing-masing anggota PGRI dari 5 kecamatan yang ada di kota Singkawang.

Puncak acara tumpahan salok ini ditutup dengan pembagian hadiah bagi pemenang lomba. Secara keseluruhan acara ini berjalan sukses. Semoga kedepannya bisa diramu lagi secara lengkap dan apik.

Tidak ada Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Zona Integritas

Zona Integritas MAN Kota Singkawang

ARSIP

Info Sekolah

MAN Kota Singkawang

NSPN : 10816441
Jl Veteran Kel. Roban Kec. Singkawang Tengah Kota Singkawang
TELEPON 0562640455
EMAIL mansasingkawang@gmail.com

POSTINGAN LAMA

Kalender

November 2022
S S R K J S M
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  

Info Sekolah

MAN Kota Singkawang

NSPN : 10816441
Jl Veteran Kel. Roban Kec. Singkawang Tengah Kota Singkawang
TELEPON 0562640455
EMAIL mansasingkawang@gmail.com